VIDEO: Kedatangan Jenazah Korban Pesawat ATR 42-500
CNN Indonesia TV | CNN Indonesia
Minggu, 25 Jan 2026 15:30 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --
Basarnas dan tim SAR gabungan secara resmi menutup operasi pencarian dan pertolongan pesawat ATR 42-500. Dua jenazah pegawai Kementerian Kelautan dan Perikanan serta jenazah pilot Indonesia Air Transport yang telah teridentifikasi dibawa ke Jakarta untuk dimakamkan.