VIDEO: Rekam Jejak Tiga Calon Deputi Gubernur BI

CNNTV | CNN Indonesia
Kamis, 22 Jan 2026 19:17 WIB
Jakarta, CNN Indonesia --

Juda Agung resmi mengajukan pengunduran diri kepada Presiden Prabowo Subianto sejak 13 Januari 2026 sebagai Deputi Gubernur Bank Indonesia. Tiga nama besar yang akan bersaing memperebutkan posisi tersebut adalah Thomas Aquinas Muliatna Djiwandono, Dicky Kartikoyono, dan Solikin M. Juhro. Berikut rekam jejak masing-masing kandidat.