VIDEO: Petani Antre Pupuk Subsidi Hingga Berhari-hari
CNNTV | CNN Indonesia
Rabu, 14 Jan 2026 20:02 WIB
Bagikan:
url telah tercopy
Jakarta, CNN Indonesia --
Para petani di Kabupaten Brebes, Jawa Tengah, harus mengantre berhari-hari untuk mendapatkan pupuk subsidi. Bahkan banyak petani yang menunggu jatah sejak 2 Januari lalu.