25
Coman Cetak Gol Salto, Al Nassr Putus Tren Kekalahan
REUTERS/SAUDI PRO LEAGUE
CNN Indonesia
Senin, 19 Jan 2026 14:14 WIB
Al Nassr mengakhiri rentetan tiga kekalahan beruntun usai mengalahkan Al Shabab 3-2 pada Minggu (18/1) dini hari WIB.
Al Nassr memimpin usai kerja sama Cristiano Ronaldo dan Joao Felix yang berakhir menjadi gol bunuh diri oleh Saad Blobaid.
Kingsley Coman menggandakan keunggulan Al Nassr enam munit kemudian dengan tendangan salto yang indah.
Tim tamu berhasil menggandakan skor usai gol Carlos Junior dan gol bunuh diri tim tuan rumah.
Al Nassr mengunci kemenangan saat Abdulrahman Ghareeb mencetak gol rebound pada menit ke-76.